NURAINI ARISWARI KETUA UPIPA GOW WONOSOBO



Nuraini Ariswari orang pertama di UPIPA GOW Wonosobo, beliau adalah yang menjadi tokoh utama dalam satiap sepak terjang UPIPA GOW, di Wonosobo, Nuraini ariswari adalah ibu bagi para korban kekerasan dalam mengakses keadilan, mereka bahkan menyebutnya sebagai BUNDA.
Mungkin beliau bukanlah yang terbaik yang ada di wonosobo, tapi untuk setiap korban yang mengadu ke UPIPA beliau adalah yang paling depan yang tak punya rasa letih.

berikut biodata dari NURAINI ARISWARI sebagai ketua UPIPA GOW Wonosobo.

BIODATA NURAINI ARISWARI KETUA UPIPA GOW WONOSOBO

Nama : Nuraini Ariswari
Tempat & Tanggal Lahir : Yogyakarta, 14 April 1956
Alamat : Toko Tanjung, Jl Pasar No.01 Wonosobo Telp (0286) 322438
Kantor : 1.  Jl May Jend Bambang Sugeng (Tembelang) no 435. Telp (0286) 323399
          2.  Jl. Sindoro No 2-4 Telp (0286) 324218
Telp / HP : (0286) 322438 / 08122954720
E-mail : nur.ariswari@yahoo.co.id
Jabatan     : Ketua Lembaga UPIPA (Unit Pelayanan Informasi Perempuan dan Anak) GOW Wonosobo
Aktifis Pelajar  Islam Indonesia (PII) semasa SMA di Yogyakarta
Koordinator Forum Kajian Perempuan (FKP) semasa masih perawat di Yogyakarta.
Ketua Lembaga Otonomi Fathimiyyah Wonosobo tahun tahun 1999
Ketua Lembaga otonomi Fathimiyyah Ijabi Jawa Tengah tahun 2001
Ketua Pengurus Pusat Fathimiyyah Ijabi tahun 2003.
Koordinator pendamping buruh III gendong dan buruh pikul pasar Induk Wonosobo tahun 2004
Koordinator Pendamping pengamen dan anak jalanan wonosobo sejak tahun 2004
Koordinator jaringan peduli anak dan perempuan (JPAP) Kab. Wonosobo tahun 2005
Koordinator Trauma&Kid Centre pasca gempa Yogyakarta tahun 2006
Anggota Forum Belajar& Mitra Kerja Komnas Perempuan sejak tahun 2004 – Sekarang
Ketua IWAPI Kab. Wonosobo tahun 2008-sekarang
Wakil Ketua GOW Kab. Wonosobo tahun 2010
Direktur UPIPA GOW Kab. Wonosobo tahun 2010

Penghargaan:

Aktivis Perempuan dalam bidang Perlindungan Perempuan dan Anak Kab. Wonosobo
Aktivis Perempuan dalam bidang perlindungan perempuan dan anak Propinsi Jawa Tengah
Tokoh Indonesia tahun 2007 versi Forum Wartawan Independent Jawa Tengah


Like This Article ?

0 komentar

Post a Comment

Powered by Blogger.
 
 
Copyright © 2013 UPIPA GOW WONOSOBO - All Rights Reserved
Design By QVAA VEER KHAN - Powered By Blogger